Survei Harga Produsen Perdesaan - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Gianyar

Indeks Pembangunan Manusia (IPM) tahun ini tercatat sebesar 76,44 atau tumbuh 0,99 persen (meningkat 0,75 poin) dibandingkan capaian tahun 2021

Survei Harga Produsen Perdesaan

Survei Harga Produsen Perdesaan

13 Februari 2017 | Kegiatan Statistik


Survei Harga Produsen Perdesaan dilakukan sebagai dasar perhitungan Indeks Harga yang di terima petani dan juga Nilai Tukar Petani (NTP), dimana NTP merupakan salah satu proxy indikator untuk melihat tingkat kesejahteraan petani

Survei Harga Produsen Perdesaan (HPD) dilakukan secara kontinyu setiap bulannya oleh Badan Pusat Statistik (BPS) diseluruh kabupaten/kota

Kegiatan pencacahan dan pengawasan pencacahan Survei HPD yang dilakukan setiap bulannya ditujukan untuk menjaga kwalitas data guna memperoleh gambaran riil dilapangan sehingga data yang dihasilkan dapat menjadi indikator yang baik bagi kebijakan pemerintah selanjutnya

berikut dokumentasi kegiatan pencacahan dan pengawasan Survei HPD di Kabupaten Gianyar, Kecamatan Blahbatuh
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten GianyarJl. Erlangga Nomor 5

Gianyar 80511

Telp (0361) 943075 Faks (0361) 943075

Mailbox : bps5104@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik