Survei Harga Bulan Maret 2018 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Gianyar

Indeks Pembangunan Manusia (IPM) tahun ini tercatat sebesar 76,44 atau tumbuh 0,99 persen (meningkat 0,75 poin) dibandingkan capaian tahun 2021

Survei Harga Bulan Maret 2018

Survei Harga Bulan Maret 2018

14 Maret 2018 | Kegiatan Statistik


Maret 2018, BPS Kabupaten Gianyar melakukan survei harga yang merupakan kegiatan rutin. Survei Harga di bulan ini terasa istimewa karena diikuti oleh beberapa hari raya Hindu yakni Nyepi dan Pagerwesi. Hari Raya keagamaan seringkali menjadi pendorong kenaikan harga di Provinsi Bali.

Pada gambar adalah KSK Kecamatan Sukawati, Wayan Redika yang melaksanakan survei di pasar tradisional.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten GianyarJl. Erlangga Nomor 5

Gianyar 80511

Telp (0361) 943075 Faks (0361) 943075

Mailbox : bps5104@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik